Lirik Lagu Always - Blink-182, Lagu dengan Makna Hubungan Cinta yang Retak

Halo sobat juragan Lirik, pada tahun 2000-an awal menjadi tahun-tahun emas bagi genre musik Pop Punk/Punk Rock. Pada saat itu band-band Pop Punk tengah digandrungi di seluruh dunia, salah satunya adalah Blink-182.

band Pop Punk tengah digandrungi di seluruh dunia Lirik Lagu Always - Blink-182, Lagu dengan Makna Hubungan Cinta yang Retak
Cuplikan Always - Blink-182 | youtube.com/channel/UCdvlHk5SZWwr9HjUcwtu8ng [blink 182]
Pada tahun 2003, Blink-182 mengeluarkan album yang berjudul seperti nama band-nya, "Blink-182". Genre musik Blink-182 mulai mengalami pergeseran lebih ke Pop Punk daripada Rock-nya. Seperti lagu I Miss You dan Always yang cukup berbeda dari lagu-lagu pada album sebelumnya dari band asal Amerika Serikat ini.

Arti Always sendiri adalah "Selalu". Makna lagu Always Blink-182 ini mengisahkan tentang sebuah hubungan percintaan yang berjalan tidak baik, bahkan mau retak. Dapat kita lihat dari lirik "And your hands they shake with goodbyes, And I'll take you back if you'd have me". Si cewek sepertinya mengakhiri hubungannya dengan cowoknya, tetapi si cowok masih pingin bersama cewek itu.

Sebelum membahas lebih jauh mengenai arti lagu Always dari Blink-182 ini, alangkah baiknya kita membaca terjemahan lirik lagu Always agar kita lebih mudah memahaminya.

Lirik Always dan artinya


I've been here before a few times
Aku udah di sini sebelumnya beberapa kali
And I'm quite aware we're dying
Dan aku cukup sadar kita tidak mampu
And your hands they shake with goodbyes
Dan tanganmu melambaikan perpisahan
And I'll take you back if you'd have me
Dan aku akan mendapatkanmu kembali jika kamu meminta
So here I am I'm trying
Jadi di sini aku lagi berusaha
So here I am are you ready
Jadi di sini aku apakah kamu siap

Come on let me hold you, touch you, feel you
Mari biarkan aku memeluk, menyentuh, merasakanmu
Always
Selalu
Kiss you, taste you all night
Menciummu, merasakanmu sepanjang malam
Always
Selalu

And I'll miss your laugh your smile
Dan aku kan kangen ketawamu senyummu
I'll admit I'm wrong if you'd tell me
Aku kan mengakui salah jika kamu akan bilang padaku
I'm so sick of fights, I hate them
Aku sangat muak bertengkar, aku benci mereka
Lets start this again for real
Mari kita mulai ini lagi beneran

So here I am I'm trying
Jadi di sini aku lagi berusaha
So here I am are you ready
Jadi di sini aku apakah kamu siap
So here I am I'm trying
Jadi di sini aku lagi berusaha
So here I am are you ready
Jadi di sini aku apakah kamu siap

Come on let me hold you, touch you, feel you
Mari biarkan aku memeluk, menyentuh, merasakanmu
Always
Selalu
Kiss you taste you all night
Menciummu, merasakanmu sepanjang malam
Always
Selalu
(Come on let me hold you) Touch you, feel you
Mari biarkan aku memeluk, menyentuh, merasakanmu
Always
Selalu
Kiss you, taste you all night
Menciummu, merasakanmu sepanjang malam
Always
Selalu

I've been here before a few times
Aku udah di sini sebelumnya beberapa kali
And I'm quite aware we're dying
Dan aku cukup sadar kita tidak mampu

Come on let me hold you, touch you, feel you
Mari biarkan aku memeluk, menyentuh, merasakanmu
Always
Selalu
Kiss you, taste you all night
Menciummu, merasakanmu sepanjang malam
Always
Selalu
(Come on let me hold you) Touch you, feel you
Mari biarkan aku memeluk, menyentuh, merasakanmu
Always
Selalu
Kiss you, taste you all night
Menciummu, merasakanmu sepanjang malam
Always
Selalu

Always
Selalu
Always
Selalu kumencintaimu Zi :(
Sumber lirik dari Genius dan terjemahan lagu Always hasil sendiri. Jika ada kata terjemahan yang kurang tepat bisa diberi tahu yang benar di kolom komentar yaa.

Lanjut tentang makna di balik lagu Always. Lalu si cowok berusaha untuk meyakinkan ceweknya untuk balikan lagi dan berusaha mewujudkan hal tersebut. Namun, pada bait kedua justru mengisahkan kalau si cowok itu kangen dengan segala hal tentang ceweknya dan pada bait itu menjelaskan bahwa mereka telah putus, tetapi si cowok masih terus berusaha segalanya untuk balikan dengan ceweknya, dikutip dari songmeanings.com.

Kira-kira seperti itulah arti lagu Always Blink-182. Makna yang dalam ditambah suara khas Tom Delonge dengan musik Pop Punk yang catchy membuat pesan di balik lagu ini tersampaikan dengan indah.